☺☺☺ Learn, Share, and Stay Up To Date ☺☺☺

Selasa, 02 Oktober 2012

Pendapatan Nasional

Pendapatan Nasional
1. Pengertian Pendapatan Nasional
  Dalam ilmu ekonomi pendapatan nasionalmerupakan konsep yang menarik untuk dipelajari. Setiap kegiatan ekonomi dalam suatu negara pasti berkaitan   pendapatan nasional. Tingkat perkembangan ekonomi suatu negara juga dapat dilihat dari pendapatan nasionalnya. Usaha-usaha pembangunan ekonomi yang dilakukan oleh setiap negara pasti diarahkan untuk meningkatkan untuk menstabilkan pendapatan nasional.
         Pendapatan nasional adalah jumlah nilai barang dan jasa akhir yang dihasilkan oleh suatu perekonomian dalam periode tertentu yang dihitung berdasarkan nilai pasar. Setiap negara memiliki suatu sistem perhitungan pendapatan nasional. 
        Sistem tersebut merupakan suatu cara mengumpulkan informasi perhitungan terhadap hal-hal sebagai berikut.
a. Nilai berbagai ibarang dan jasa yang diproduksi oleh suatu negara
b. Nilai berbagai jenis pengeluaran atas produk nasional
c. Jumlah pendapatan yang diterima oleh berbagai faktor produksi yang digunakan untuk menciptakan 
    produk nasional tersebut.

1 komentar:

  1. Mens Titanium Wedding bands - Titanium Arts
    In titanium gold the traditional titanium scissors way of wedding ceremonies, the titanium price mens dei titanium exhaust wrap titanium wedding bands will surround you, allowing you to make sure your ceremony titanium element ceremony

    BalasHapus